
Dinas Kesehatan Provinsi NTB dengan dukungan penuh The Global Fund kembali melaksanakan Pertemua Monitoring dan Evaluasi Public – Private Mix Tuberkuloais Batch 2 untuk Kabupaten Sumbawa Barat, Sumbawa, Dompu, Bima dan Kota Bima, 23-25 November 2023. Kegiatan tersebut dibuka secara resmi oleh Sekertaris Dinas Kesehatan Provinsi NTB Read More …